Buku IPA dan Nilai-Nilai Islam ini adalah buku panduan belajar untuk siswa SMP/MTs Kelas VII Semester I. Buku ini di Design dengan interaktif agar memudahkan siswa dalam belajar.
Materi dalam buku ini dibuat berdasarkan kajian ilmu Fisika, Kimia, serta Biologi dan Nilai-Nilai Islam yang mudah dipahami dan terintegrasi dengan K13.