Pancasila, Bela Negara, & Masa Depan Indonesia

Original price was: Rp245.000.Current price is: Rp145.000.

Buku ini hadir sebagai wujud nyata kepedulian terhadap pentingnya memahami dan mengimplementasikan nilai-nilai Pancasila serta konsep bela negara dalam kehidupan sehari-hari, khususnya di era modern yang penuh dengan tantangan dan perubahan cepat.

Pancasila sebagai ideologi negara merupakan landasan utama dalam menjaga keutuhan dan kesatuan bangsa Indonesia. Melalui tulisan yang disusun secara komprehensif, buku ini menguraikan berbagai aspek penting dari Pancasila, mulai dari pemahaman dasar sebagai ideologi negara, hubungan dengan etika politik, hingga tantangan dalam menghadapi era digital dan manusia 5.0. Selain itu, buku ini juga membahas secara mendalam mengenai konsep bela negara, peran pentingnya dalam meningkatkan rasa cinta tanah air, dan bagaimana nilai-nilai ini dapat diterapkan dalam kehidupan generasi milenial.

Tantangan yang dihadapi bangsa Indonesia tidaklah mudah, terutama di tengah dinamika politik, sosial, dan teknologi yang terus berkembang. Oleh karena itu, melalui buku ini, kami berupaya untuk memberikan analisis kritis, solusi praktis, dan pandangan yang dapat menginspirasi para pembaca dalam memperkuat komitmen terhadap Pancasila dan bela negara

Available on backorder

Judul: Pancasila, Bela Negara, & Masa Depan Indonesia

 

Penulis:

Dr. Azwar, M.Si., Dr. Anter Venus, MA.Coom., Dr. Ardli Johan Kusuma, Garcia Krisnando Nathanael, M.Si., Husnah Nurlaela Ermaya, SE., Ak.,CPMA, CA., Jerry Indrawan, M.Si., (Han)., Restu Rahmawati, MA., Rizki Hikmawan, M.Si., Dr. Kusumajanti, M.Si., Dr. Mansur Juned, Dr. Ridwan, S.Sos, M.Si, Danis Tri Saputra Wahidin, M.IP., Satino, SH., MH., Hilda Adinta Wulandari, SH., MH., Yuliana Yuli Wahyuningsih, SH., MH., Dr. Suherman, MH. Asep Kamaluddin Nashir, Laode Muhammad Fathun & I Nyoman Aji Suadhana Ray

 

Tebal Halaman: v + 219 halaman

 

Ukuran Buku: 15,5 x 23 cm

 

ISBN: (masih dalam proses)

Lihat Buku Lainnya

'}}
PENAFSIRAN AYAT-AYAT WASAṬIYYAH DALAM TAFSIR TEOLOGIS

Original price was: Rp175.000.Current price is: Rp135.500.

'}}
Gelombang Debur Rindu Islami

Original price was: Rp76.500.Current price is: Rp57.000.

Lebih Dekat

+62 823 1140 1993

hai@nusantarapersada.com

Jl. Ir. H. Juanda No. 10, RT 001 / RW 008, Cirendeu, Ciputat Timur, Tangerang Selatan, Banten, 15419. Indonesia

Jelajah

PT NUSANTARA PERSADA UTAMA

Bergerak di bidang penerbitan dan konsultan penulisan, memberikan pencerahan terhadap literasi kepenulisan dan penggiat cinta buku.

Terdaftar sebagai anggota IKAPI

No.048/BANTEN/2020

Editorial

Artikel

Layanan & Ketentuan

Penerbitan

Konsultasi

Tautan

F.A.Q

Hubungi Kami

Silakan isi form berikut, kami akan membalas sesegera mungkin


Berlangganan


© copyright 2021 l PT Nusantara Persada Utama